DAMRI Hadirkan Fitur Pink Zone di DAMRI Apps, Solusi Nyaman dan Aman untuk Pelanggan Perempuan

V-Today, Jakarta – Demi meningkatkan rasa aman dan nyaman bagi pelanggan perempuan, Perum DAMRI resmi menghadirkan fitur Pink Zone dalam aplikasi DAMRI Apps. Fitur ini memungkinkan penumpang perempuan untuk memilih tempat duduk yang berdampingan dengan sesama perempuan, khususnya pada layanan bus AKAP (Antar Kota Antar Provinsi) dan ALBN (Angkutan Lintas Batas Negara). Dengan sistem pemesanan … Continue reading DAMRI Hadirkan Fitur Pink Zone di DAMRI Apps, Solusi Nyaman dan Aman untuk Pelanggan Perempuan